Semesta Sistem Integrasi didirikan pada tanggal 20 Mei 2008 dengan filosofi berkontribusi dalam membangun teknologi di negara Indonesia . Terdiri dari sekumpulan tenaga-tenaga ahli dalam berbagai bidang agar dapat saling melengkapi dan bersinergi membentuk sebuah karya yang tepat guna dan hasil guna.
Salam Teknologi
Y. Catur Raharjo